| Oknum Kades Kemang Manis Di Periksa Inspektorat Diduga Terindikasi Mengelapkan Anggaran | | Jamaah calon haji JCH 442 akan mulai Berangkat 18 sampai 24 Mei 2024 | | Masyarakat Desa Gunung Mulya Heboh,Uang SHU PT.AA Lobang kolam di duga dibagikan ke oknum Tertentu | | Tugu Nelayan Pulau Halang Rohil Diresmikan Wakalemdiklat Polri Irjen Pol Dr. Eko Budi | | Kajati Riau Akmal Abbas Terima Kunjungan Sespim Lemdiklat Polri | | Hadiri Pelaksanaan UKW PWI Riau, Ini Pesan Penting Irjen M Iqbal
⋅ Galeri Foto ⋅ Advertorial
   
 
Pelaku Target Operasi Pengedar Narkoba di Ringkus Polsek Kampar Kiri Hilir
Sabtu, 18-06-2022 - 16:02:47 WIB

TERKAIT:
   
 

Gardametro.com | KAMPAR KIRI HILIR - Jajaran Polsek Kampar Kiri Hilir berhasil meringkus pelaku diduga pengedar Narkoba jenis sabu-sabu. Pelaku di tangkap karena memang sudah lama jadi TO (Target Operasi), Jumat (17/6) sekira pukul 15.30 Wib.

Pelaku adalah AR alias Modan (27) warga Dusun Lingkungan Pematang Lamo, Kelurahan Sungai Pagar, Kecamatan Kampar Kiri Hilir. Ia di tangkap oleh unit reskrim Polsek Kampar Kiri Hilir di dalam Rumahnya.

Dari hasil pengeledahan pelaku berhasil diamankan barang bukti berupa, 1 paket plastik kecil klip bening berisi diduga Narkotika jenis shabu, 1 timbangan digital, 1 dompet warna coklat, 1 pack plastik Klip bening, 1 Handphone Android Merk Vivo Warna hitam dana uang tunai senilai Rp. 129.000,- (seratus dua puluh sembilan ribu rupiah).

Kapolres Kampar AKBP Rido Purba melalui Kapolsek Kampar Kiri Hilir  AKP Asdisyah Mursid membenarkan penangkapan ini, " Pelaku merupakan TO kita sudah lama dan kini sudah mendekam di sel tahan kita,"ujarnya.

Dijelas Kapolsek, awal mula penangkapan ini, ketika unit reskrim Polsek Kampar Kiri Hilir mendapatkan informasi dari masyarakat bahwa pelaku yang sudah menjadi TO dan sudah meresahkan masyarakat tempatan.

Pelaku diduga sering melakukan transaksi narkotika jenis shabu di rumah nya yang beralamat di Dusun Lingkungan Pematang Lamo, Kelurahan Sungai Pagar Kecamatan Kampar Kiri Hilir.

Setelah kita mendapatkan informasi tersebut tim melakukan penyelidikan dan dipastikan posisi TO berada dalam rumahnya, tim langsung melakukan  penggerebekan.dan berhas mengamankan pelaku.

"Saat dilakukan  penggeledahan, ditemukan barang bukti  tersebut, dari hasil interograsi pelaku mengakui bahwa barang bukti tersebut adalah miliknya, yg dibeli dari Panger Pekanbaru dari seseorg yang tidak diketahui namanya,"ungkap Kapolsek.

Selanjutnya pelaku beserta barang bukti  diamankan ke Polsek Kampar Kiri Hilir guna proses lebih lanjut. " Diketahui pelaku sudah melanggar Pasal 114 ayat (2) jo Pasal 112 ayat (2) Undang Undang RI Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika"tegas Asdisyah.(Endang/SHI GROUP)

Editor:Doni



 
Berita Lainnya :
  • Pelaku Target Operasi Pengedar Narkoba di Ringkus Polsek Kampar Kiri Hilir
  •  
    Komentar Anda :

     
    PILIHAN +
    01 Suami Istri Menggelapkan Uang Masyarakat Miliaran Rupiah, Berkedok Arisan Online
    02 Alm Briptu Nanda Asmara Dikebumikan, Keluarga Besar Polres Batubara Sangat Kehilangan
    03 Beredarnya Video Tidak Senonoh Diduga Oknum Anggota DPRD Kabupaten Nias Tidak Menjaga Marwah Dewan
    04 Cabuli Pelajar SMK, Ayah Tiri di Rawa Jitu Selatan Ditangkap Polisi
    05 Heboh, Warga Geger Kuburan Di Bongkar ,Tali Pocong di Curi
    06 Diduga Korupsi DD-ADD Pj Kades Antonioman Manaraja, Dan Terpilih Lagi Jadi Kades Defenitif Lahusa Fau
    07 Ponakan Sendiri Disetubuhi Oleh Seorang Perangkat Desa Banuasibohou
     
    GardaMETRO.com adalah Situs berita nasional terkini, media online yang melayani informasi dan berita dengan mengutamakan kecepatan serta kedalaman informasi. Portal berita ini selama 24 jam dalam sepekan selalu update, dan secara kreatif mengawinkan teks, foto, video dan suara. Fokus pada pembaca di Indonesia dan luar negeri. Selengkapnya
     

    Quick Links

     
    + Home
    + Redaksi
    + Disclaimer
    + Pedoman Berita Siber
    + Tentang Kami
    + Info Iklan
     

    Kanal

     
    + Ekonomi
    + Politik
    + Nasional
    + Daerah
    + Hukrim
    + Gaya Hidup
    + Internasional
    + Indeks Berita
     
     

    Alamat Kantor

     
    Jl. Hangtuah Ujung No. 69
    Pekanbaru - Riau
    Hotline :
    www.GardaMETRO.com
    MEMBER OF :
    Ikatan Media Online (IMO)
    Indonesia Himpunan Pewarta Indonesia (HPI)
     
    © 2021 GardaMETRO.com, all rights reserved